Layanan di Kavacare cukup banyak. Ada beberapa hal yang dokter ke rumah lakukan untuk layanan pemeriksaan pada pasien. Namun ternyata ada beberapa masyarakat yang tidak mengetahui akan adanya layanan tersebut. Dokter ke rumah merupakan sebuah fasilitas yang disediakan untuk evaluasi kesehatan pasien.
Nyatanya layanan dokter ke rumah ini akan mengurangi resiko penyakit pasien akan tertular pada lingkungan luar. Selain itu, fasilitas ini juga akan sangat membantu dokter dalam melihat kondisi lingkungan rumah pasien. Untuk lebih lanjut, inilah ulasan layanan dokter ke rumah!
1. Memberi Anamesa
Layanan yang akan dilakukan saat dokter dipanggil ke rumah, yakni namesis atau wawancara singkat. Pada layanan ini, pasien akan diberi sejumlah pertanyaan mengenai kondisi atau gejala yang dikeluhkan. Semua itu dengan tujuan mendiagnosa penyakit yang dialami dari sejumlah jawaban anamesia.
Namun, ada sebuah kondisi di mana pasien tidak bisa menjelaskan untuk menjelaskan kondisinya. Maka anamesa bisa dilakukan pada keluarga terdekat mereka atau walinya. Dengan ini perlu adanya pendamping yang mendampingi proses dokter memeriksa, karena dokter memerlukan bantuan dari pendamping pasien.
2. Memeriksa Tanda Vital Pada Pasien
Layanan yang dilakukan selanjutnya di Kavacare, yakni melakukan pemeriksaan vital pada pasien. Adapun keadaan vital yang paling utama diperiksa, yaitu suhu tubuh pasien, pernafasan, serta tekanan darah pasien. Dengan begitu dokter dapat melakukan menentukan penyakit yang tengah dialami pasien.
Dokter juga akan memeriksa bagian tubuh mana yang dirasa sakit yang didapat dari anamesa pasien atau wali pasien. Bila dirasa memerlukan tindakan lanjut yang tidak memungkinkan dilakukan di rumah. Dokter akan memberi arahan lebih lanjut agar pasien melakukan pemeriksaan.
3. Layanan Tindakan Medis
Berikutnya, dokter datang ke rumah untuk melakukan tindakan medis. Adapun yang biasa dilakukan, yakni memasang infus, mengganti perban, atau pemasangan kateter dan NGT.
Tapi bila pasien telah mengetahui indikasinya, pasien cenderung memanggil perawat untuk melakukan tindakan medis tersebut di rumah. Ada beberapa keadaan yang perlu diperhatikan pasien untuk memanggil dokter melakukan tindakan medis, yakni:
- Terdapat infeksi serius pada pasien-pasien mengalami dehidrasi.
- Ditemukan gangguan gastrointestinal pada pasien atau pasien mempunyai riwayat sakit tersebut.
- Pasien dalam perawatan pasca operasi prostat.
- Pasien tidak dapat mengontrol keluarnya air seni dari kantug kemih.
- Adanya penyakit sclerosis ganda atau pasien mengalami cedera saraf tulang belakang.
- Pasien demensia.
Apabila hal tersebut terjadi pada anggota keluarga, segera hubungi dokter untuk melakukan layanan homecare. Karena layanan tersebut digunakan juga untuk pasien agar segera mendapat layanan profesional.
Itulah ulasan mengenai hal yang dilakukan dokter pada layanan ke rumah. Perhatikan gejala-gejala yang timbul pada pasien sebelum memanggil layanan dokter. Untuk mendapatkan info lebih lanjut dapat mengunjungi laman dari Kavacare.